PPDB SMA (Penerimaan Peserta Didik Baru Sekolah Menengah Atas) adalah proses seleksi dan pendaftaran siswa baru untuk masuk ke jenjang SMA. Proses ini dilakukan setiap tahun ajaran baru dan bertujuan untuk menyaring calon siswa sesuai dengan ketentuan yang berlaku.
“Bergabunglah dengan SMA Muhammadiyah 1 Bangkalan dan jadilah bagian dari lingkungan pendidikan yang unggul, berkarakter islami, dan berprestasi. Dapatkan pengalaman belajar yang inspiratif dengan pendampingan guru yang profesional dan fasilitas pendukung untuk mengembangkan potensi terbaikmu.”
Sosialisasi PPDB







Persyaratan PPDB